loading...

Manfaat Daun Jambu Biji Sebagai Obat Herbal Alami

Manfaat Daun Jambu Biji Sebagai Obat Herbal Alami


Jambu biji memiliki banyak manfaat untuk kesehatan manusia. Bukan hanya itu, Daun jambu biji juga memiliki khasiat untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit secara alami.

Adapun Manfaat Daun Jambu Biji diantaranya :
1. Membangunkan orang pingsan. 
Cara Meramunya :
  • Ambil daun jambu biji, Tumbuk hingga halus. 
  • Letakkan tumbukan daun jambu tersebut di depan hidung orang yang tengah pingsan.
2. Mengobati Penyakit Mencret. 
Cara Meramunya :
  • Ambil 10 lembar daun jambu biji yang masih muda, kemudian tumbuk sampai halus dan beri satu cangkir air yang telah dimasak, beri sedikit garam. 
  • Peras daun jambu yang sudah di tumbuk tadi dan saring, lalu minum 1-2 kali sehari masing-masing satu cangkir.
3. Mengobati kulit yang terbakar sinar matahari dan biang keringat.
Cara Meramunya
  • Ambil daun jambu biji 1 mangkuk, Haluskan,
  • Kemudian tambahkan 4 liter air, didihkan dan tambahkan 4 liter air dingin. 
  • Gunakan air tersebut untuk mandi.

2 komentar:

Keset Animasi mengatakan...

gak rugi banget udah mampir kesini, jad tau deh manfaa daun jambu ini

Tabitha mengatakan...

boleh nih di coba buat obat diare

Copyright © 2013 Blog Tutorial Dan Media Informasi Umum | Partner Masibas